AGUS MUSLIM Berikan 15 ekor kambing untuk 15 orang Kader PP calon Kades.
KAB. SUMEDANG, Busernews19.com– Menjelang Indhul Adha 1441 H, yang bertepatan pada jumat (31/07), bagi Agus Muslim Ketua MPC Pemuda Pancasila Kabupaten Sumedang, dihari raya Idhul Adha atau yang lebih santer disebut hari Raya Qurban beliau akan memberikan secara ikhlas 15 ekor kambing untuk 15 Kader Pemuda Pancasila yang pada tahun ini ikut menjadi peserta Kontestasi Pilkades Serentak yang nantinya kambing tersebut akan di kurbankan atas nama kader kader pp tersebut.
Pelaksanaan Qurban yang merupakan persembahan dari para kader Pemuda Pancasila yang ikut pilkades itu diharapkan dapat memberikan sedekah kepada masyarakat yg kurang mampu, agar dapat berbagi rezeki dan berbagi nikmat yang telah diberikan.
Lima belas ekor kambing yang dipersembahkan keluarga Besar Pemuda Pancasila yang diwakili oleh 15 Calon kepala Desa untuk disembelih di di wilayah Desa nya masing masing adalah satu bentuk kepedulian keluarga besar Pemuda Pancasila terhadap masyarakat sekitar.
Dikatakan Agus Muslim Qurban itu, selain kewajiban bagi yang mampu juga untuk membantu masyarakat dan berbagi kepada sesama, karena Qurban merupakan satu amanah bagi orang yang mampu dalam materi , jadi saya kira tidak ada alasan untuk tidak berkurban bagi masyarakat yang memang tarap ekonominya tergolong mampu dan mapan.
Kali ini saya atas nama ketua pemuda pancasila kabupaten sumedang sengaja memberikan 15 ekor kambing kurban untuk 15 orang kader pemuda pancasila yang mengikuti pilkades,dengan tujuan masing masing kader kami bisa melaksanakan kurban di wilayah desa nya masing masing intinya agar bisa saling berbagi dengan warga sekitar.
“untuk pembagian hewan kurban tersebut saya tidak ada patokan apapun semua dibagi rata satu orang kader satu ekor kambing,walau kader kami itu di wilayah nya sudah berkurban tetap kami bagi, ya kalau kader kami sudah niat kurban satu ekor kan dengan tambahan dari kami berarti menjadi dua ekor jadi lebih bagus .
Intinya ini hanya bentuk suport dan dukungan saya sebagai Kolot ka Anak na anu keur nyaralon kepala desa ,intina saya sebagai kolot na moal tega jeung sok sieun lamun calon calon kades kader PP tahun ayena teu bisa kurban.”ujarnya.