Satlantas Polres Cimahi Laksanakan Penyemprotan Disinfektan
Cimahi,Busernews19.com,-
Jajaran Satuan Lalu Lintas Polres Cimahi melaksanakan kegiatan Penyemprotan Disinfektan guna untuk memutus mata rantai Covid-19,sabtu(16/1/2021) di halaman satuan lalu lintas Polres Cimahi.
Kapolres Cimahi AKBP Indra Setiawan melalui Kasat Lantas Polres Cimahi AKP Susanti Samaniah,S.pd mengatakan,” Kami Lakukan Giat ini dalam rangka memutus mata rantai penyebaran Covid 19 di wilayah Kota Cimahi,dan sekaligus mengedukasi tentang penerapan prokes kepada masyarakat.”ungkapnya.
Disamping memberikan himbauan kepada masyarakat,Kasat Lantas juga berikan arahan tentang pentingnya menerapkan 3 M + 1 T yaitu menggunakan masker,menjaga jarak dan mencuci tangan dengan sabun dan juga Tidak berkerumun,agar terhindar dari Covid-19.pungkasnya.
Penulis : Lilis
Reporter: Busernews19.com